5 Aplikasi Edit Foto Android Paling Ringan di Gunakan

Aplikasi edit foto Android merupakan salah satu aplikasi yang paling banyak di cari orang. Hal ini dikarenakan banyak orang yang kurang puas terhadap hasil foto yang mereka miliki jadi ingin di edit terlebih dahulu agar hasil lebih sempurna.

Oleh karena itu untuk mengatasi hal tersebut maka perlu di edit terlebih dahulu menggunakan sebuah aplikasi. Saat ini telah banyak aplikasi yang bisa Anda gunakan untuk mengedit foto menjadi lebih baik dan nampak sempurna.

5 Pilihan Aplikasi Edit Foto Android

Ada banyak aplikasi edit foto yang bisa digunakan bagi Anda para pengguna smartphone Android. Oleh karena itu di bawah ini kami akan membahas tentang beberapa aplikasi edit foto terbaik untuk Android yang bisa Anda coba untuk digunakan.

  1. Adobe Lightroom CC

Aplikasi edit foto Android terbaik pertama yang kami rekomendasikan kepada Anda adalah Adobe Lightroom CC. Aplikasi ini adalah versi mobile dari aplikasi Adobe Lightroom versi desktop yang sering digunakan oleh para editor dunia maya.

Dengan menggunakan aplikasi ini foto yang Anda edit akan tampak lebih sempurna. Karena di aplikasi ini ada banyak filter dan preset yang bisa Anda gunakan untuk mengatur hasil foto menjadi lebih baik setelah menggunakan aplikasi ini.

  1. VSCO

VSCO juga menjadi salah satu aplikasi edit foto Android terbaik selanjutnya yang telah di unduh oleh jutaan orang pengguna PlayStore. Hal itu menandakan bahwa aplikasi ini adalah salah satu aplikasi terbaik yang wajib untuk digunakan mengedit foto.

Salah satu kelebihan setelah menggunakan aplikasi yang satu ini adalah hasil foto yang akan memiliki resolusi yang lebih meningkat dari foto original. Dimana setelah menggunakan aplikasi ini hasil foto yang Anda dapatkan akan setara dengan DSLR.

  1. Snapseed

Apabila Anda ingin menggunakan aplikasi edit foto Android dengan hasil yang tampak natural maka Anda bisa menggunakan aplikasi Snapseed ini. Aplikasi yang satu ini dikembangkan langsung oleh raksasa teknologi Google LLC.

Di dalam aplikasi ini Anda akan menemukan banyak sekali filter dan fitur menarik yang bisa Anda gunakan untuk menghasilkan foto yang lebih menarik. Telah banyak orang yang menggunakan aplikasi ini sehingga kami rekomendasikan untuk Anda gunakan.

  1. PicsArt

Aplikasi edit foto Android terbaik selanjutnya jatuh kepada PicsArt. Aplikasi ini selain bisa digunakan untuk mengedit foto juga bisa digunakan untuk mengedit klip video. Sehingga kegunaan aplikasi PicsArt ini sangat kompleks.

Tidak heran apabila banyak orang yang telah mengunduhnya di PlayStore dengan banyak ulasan positif yang diberikan oleh para penggunanya. Aplikasi yang satu ini juga memiliki ukuran yang kecil sehingga cocok untuk hp dengan kapasitas yang rendah.

  1. Epic

Aplikasi edit foto Android terakhir yang akan kami bahas adalah Epic. Aplikasi yang satu ini merupakan salah satu aplikasi edit foto terbaru yang langsung disukai oleh banyak orang karena memiliki fitur edit yang sangat lengkap dan bisa diandalkan.

Ada banyak hal menarik yang bisa Anda temukan di aplikasi ini sehingga aplikasi ini tidak hanya sebagai aplikasi edit foto biasa. Epic bisa Anda unduh di PlayStore pada smartphone yang Anda gunakan dan aplikasi ini juga tersedia untuk perangkat iPhone.

Jadi itulah beberapa rekomendasi aplikasi yang bis Anda gunakan untuk mengedit foto di Android. Jadi aplikasi sedang mencari aplikasi edit foto Android maka bisa pilih salah satu di atas.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *